Tolong iklan yang ada di blog ini di klik 1x saja demi kelangsungan blog ini!!!!!

Kamis, 24 Maret 2011

Cara membuat efek api di photoshop

1. Buat file baru.. Ukuran terserah
2. Jika sudah muncul bidang/canvasnya, tekan D, lalu Alt+Del.. Maka canvas akan terisi warna hitam..
3. Pilih Brush Tool (atau tekan B) , lalu pilih brush berbentuk bulat, ukuran terserah saja, gunakan warna putih… Buat layer baru, lalu brush sesuai selera.
4. Jika sudah kita gunakan dengan smudge tool..!! Jika icon ini tidak terlihat, anda bisa klik kanan di icon berbentuk tetesan air atau segitiga agar muncul pilihannya..
5. Mulailah bermain! Pilih ukuran yang lebih kecil dari brush tadi, strength 70%, dan mulailah membuat bentuk api…. (strength sebetulnya bebas., semakin kuat, semakin jauh daya tariknya).
6. Masalah terakhir tinggal warnanya kan?! Tekan Ctrl+U (atau Image>Adjustments>Hue/Saturation).
7. Ubah mode layer yang ini dari normal jadi linear dodge..

Tekan Ctrl+J untuk menggandakan layer ini.
8. Ubah mode layer hasil gandaan tadi jadi Color dodge

Jika anda ingin lebih bagus, atur lagi saja brightness dan contrastnya (Image>Adjustments>Brightness/Contrast) pada kedua layer api.

0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah dengan cerdas. Jangan sampai ada SARA

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes